Menanam dengan cara hidroponik tentu memiliki beberapa kelebuhan dan kekurangan. Berikut ini kelebihan dan kekurangannya :
Kelebihan Sistem Hidroponik
- Cukup Mudah dan Praktis . Menanam dengan sistem hidroponik akan lebih mudah dan praktis. Tidak perlu cacing atau sejenisnya untuk menggemburkan tanah. Namun, dapat mendapatkan hasil yang lebih memuaskan.
- Hemat Lahan. Dibanding dengan menanam biasanya yang membutuhkan lahan tanah yang luas. Menanam dengan hidroponik dapat dilakukan dihalaman rumah.
- Bebas Hama. Bertanam sistem hidroponik seperti sayur maupun buah, tidak mudah terserang hama dan penyakit. Terutama, untuk sayuran akan tumbuh lebih sehat dan bersih. Hal ini disebabkan menanam dengan hidroponik tidak menggunakan pestisida.
- Hasil Panen Banyak. Dengan lahan yang minim, menanam dengan sistem hidroponik akan menghasilkan panen yang cukup banyak, karna instalasi hidroponik, dapat dibuat bertingkat, sehingga lebih banyak menampung tanaman.
Kekurangan Sistem Hidroponik
Selengkapnya klik disini